Asam Pedas Ikan Asin Pari

https://kulinerku.com/images/c2.php?q=facb5f3fa77b9453.jpg

Porsi:
Waktu:

Bahan-bahan:

  • ikan kering pari – 10 potong
  • tomat – 1 buah
  • belimbing tunjuk/wuluh – 2 buah
  • Air – 150 ml
  • minyak untuk menumis – 1 sdm
  • Bumbu
  • bawang merah – 4
  • bawang putih (uk.kecil) – 3
  • lombok keriting – 2
  • gula merah – 1 sdm

Cara membuat:

  1. Rendam ikan kering selama kurleb 10menit, cuci lalu goreng sampai masak, angkat tiriskan
    kulinerku.pngkulinerku.pngkulinerku.png
  2. Siapkan bahan yang lainnya dan siapkan bumbu, iris tipis bawang putih, merah, lombok keriting dan potong bulat belimbing wuluh serta potong 4 tomat.
    kulinerku.pngkulinerku.pngkulinerku.png
  3. Siapkan terlon tambahkan minyak goreng, tumis bawang putih sampai layu harum masukkan bawang merah dan lombok keriting sampai layu dan harum
    kulinerku.pngkulinerku.pngkulinerku.png
  4. Masukkan ikan kering aduk rata dengan bumbu, lalu masukkan air, gula. Biarkan bumbu meresap, lalu masukkan belimbing wuluh, lombok rawet dan tomat.
    kulinerku.pngkulinerku.pngkulinerku.png
  5. Tunggu sampai air sedikit menyusut dan bumbu-bumbu meresap. Matikan kompor dan sajikan.
    kulinerku.pngkulinerku.pngkulinerku.png

More Reading

Post navigation

Leave a Comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Tempe bumbu rujak

Mie Pedas Jontor

JENGKOL BALADO (SAMBALADO JARIANG) ALA MINANG

Ayam Woku