Bolu gulung

https://kulinerku.com/images/c2.php?q=b2af31848c1afa70.jpg

Porsi: 12 pcs
Waktu: 20 menit

Bahan-bahan:

  • telur ayam – 4 butir
  • tbm – 1/2 sdt
  • gula pasir – 6 sdm
  • vanili bubuk – 1/2 sdt
  • tepung terigu – 6 sdm
  • susu Dancow bubuk – 1 sachet
  • mentega – 2 sdm
  • Meses atau selai untuk isian – sesuai selera

Cara membuat:

  1. Siapkan bahan (saya lupo me foto Dancow dan mentega)
    kulinerku.png
  2. Panaskan mentega kemudian dinginkan.
    Kocok telur, gula pasir,tbm, vanili sampai mengembang berwarna putih.
    kulinerku.png
  3. Masukkan tepung dan mentega cair kemudian masak dengan api kecil
    kulinerku.png
  4. Setelah masak dinginkan sebentar
    kulinerku.png
  5. Alas dengan kertas roti beri meses dan gulung sambil di tekan.
    kulinerku.png
  6. Potong sesuai selera siap untuk di santap
    kulinerku.pngkulinerku.png

More Reading

Post navigation

Leave a Comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Creamy soup fettucini

Banana Crispy Nuget

Chicken Pot Pie (Zuppa Soup)

Sup Tahu