Bolu Tiramisu Kukus

https://kulinerku.com/images/c2.php?q=052c9f238e87ce2e.jpg

Porsi:
Waktu:

Bahan-bahan:

    Bahan A :
  • bt telur – 2
  • gula pasir – 100 gr
  • emulsifier – 1/2 sdt
  • Bahan B :
  • tepung terigu – 100 gr
  • baking powder – 1/2 sdt
  • Bahan C :
  • minyak goreng – 50 ml
  • santan (me: santan instan) – 50 ml
  • Bahan D :
  • kopi instan mocca +essens Mocca – 1/2 sachet
  • coklat bubuk +essens Dark Chocolate – 1 sdm

Cara membuat:

  1. Mixer dengan kecepatan tinggi bahan A sampai mengembang, putih dan berjejak.
    kulinerku.pngkulinerku.png
  2. Kurangi kecepatan. Masukkan bahan B, mixer dengan speed rendah, cukup sampai rata.
    kulinerku.pngkulinerku.png
  3. Masukkan bahan C, aduk balik perlahan dengan spatula.
    kulinerku.pngkulinerku.png
  4. Bagi jadi 3 adonan. Adonan putih, adonan yang di beri coklat bubuk, dan adonan yang diberi kopi instan (me: loyang ukuran 20x9x7)
    kulinerku.pngkulinerku.png
  5. Kukus adonan per layer selama 10 menit (tutup dandang kukusan dilapisi kain serbet bersih yaa)
    kulinerku.pngkulinerku.png
  6. Setelah 10 menit, tuang adonan kopi di adonan coklat, ratakan. Kukus kembali selama 10 menit
    kulinerku.pngkulinerku.png
  7. Terakhir tuang adonan putih di atas adonan moka, ratakan. Kukus selama 20 menit.
    kulinerku.pngkulinerku.png
  8. Segera keluarkan loyang dari kukusan, biarkan hingga dingin, baru keluarkan Tiramisu Kukus dari loyang. Sajikan!
    kulinerku.png

More Reading

Post navigation

Leave a Comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Kulit Lumpia Serbaguna

Tumis Cumi Pedas

369. Marak (Sop Kambing Ala Timur Tengah)

Rainbow “Birthday” Cake