Miso Soup

https://kulinerku.com/images/c2.php?q=5bb3c2c862708b52.jpg

Porsi: 3 mangkok kecil
Waktu: 20 menit

Bahan-bahan:

  • wakame (rumput laut kering) – secukupnya
  • air – 600 ml
  • miso pasta – 1,5 sdm
  • kaldu dashi bubuk – 1,5 sdt
  • tofu/ tahu – secukupnya
  • daun bawang – 1 tangkai

Cara membuat:

  1. Rendam wakame dalam air panas, biarkan sampai mengembang. Sisihkan.
  2. Larutkan miso pasta dengan sedikit air panas, aduk sampai rata.
  3. Masak air sampai mendidih. Masukkan kaldu dashi, aduk aduk. Lalu masukkan miso pasta. Aduk sampai rata.
  4. Kecilkan api, masukkan tofu. Aduk ringan saja.
  5. Terakhir masukkan wakame yg sudah direndam air panas tadi.
  6. Sajikan miso soup dalam mangkok. Taburi dengan irisan daun bawang.
  7. Seger anget, citarasa sup miso jepang🫠
    kulinerku.png
  8. Dicoba yuk🤗

More Reading

Post navigation

Leave a Comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Bakwan Jagung

Bawang putih Udang broccoli dengan jamur tiram

576. Sayur SOP Sambel Kecap

Sop Kambing Bening