Pesmol Nila

https://kulinerku.com/images/c2.php?q=d9a1e15f94b7ce81.jpg

Porsi:
Waktu:

Bahan-bahan:

  • ikan nila ukuran sedang, yang telah di goreng – 2 ekor
  • tomat ukuran sedang, potong-potong menjadi beberapa bagian – 2 buah
  • cabe hijau besar, iris bulat – 2 buah
  • serai, digeprek – 1 batang
  • daun jeruk purut – 3 lembar
  • gula pasir – 1 sdt
  • kaldu bubuk (me. royco ayam) – 1/2 sdt
  • air – 180 ml
  • garam – Secukupnya
  • minyak goreng – Secukupnya
  • Bumbu Halus:
  • bawang merah – 7 siung
  • bawang putih – 4 siung
  • cabe merah – 2 buah
  • kelingking kunyit – 1 ruas jari
  • kemiri sangrai – 3 buah

Cara membuat:

  1. Siapkan bahan yang akan digunakan
    kulinerku.png
  2. Blender bumbu yang akan digunakan
    kulinerku.png
  3. Panaskan minyak goreng secukupnya, tumis bumbu halus, irisan cabe hijau, serai dan daun jeruk purut hingga wangi
    kulinerku.pngkulinerku.png
  4. Kemudian tambahkan air, gula pasir, kaldu bubuk dan secukupnya garam, aduk rata. Koreksi rasa.
    kulinerku.pngkulinerku.pngkulinerku.png
  5. Masukkan ikan nila goreng, masak hingga bumbu meresap dan kuah terlihat sedikit menyusut
    kulinerku.pngkulinerku.png
  6. Terakhir masukkan irisan tomat, masak kembali sebentar saja sampai tomat terlihat layu. Matikan kompor. Angkat dan sajikan
    kulinerku.pngkulinerku.png
  7. Pesmol Nila siap disajikan
    kulinerku.png

More Reading

Post navigation

Leave a Comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Jamur Tiram Crispy

Spaghetti Brulee

Soup Rumput Laut

Kepiting Saos Padang