Pukis lembut

https://kulinerku.com/images/c2.php?q=aa88d04ccff15aca.jpg

Porsi:
Waktu:

Bahan-bahan:

  • telur – 2 butir
  • gula pasir – 150 gr
  • vanila pasta – 1 sdt
  • ragi instan – 1 sdt
  • tepung terigu – 250 gr
  • santan hangat – 370 ml
  • margarin – 75 gr
  • SKM putih – 1 sachet

Cara membuat:

  1. Kocok telur dan gula dan pasta vanila dengan whisk sampai gula larut. Tambahkan terigu dan ragi instan aduk rata sambil dituangi santan sedikit demi sedikit. Terakhir tambahkan susu dan margarin cair. Aduk rata. Diamkan 30 menit atau sampai mengembang
    kulinerku.png
  2. Panaskan cetakan. Tuang adonan hampir penuh. Biarkan sampai setengah matang kemudian beri topping sesuai selera. Bisa pakai keju parut dan meisis
    kulinerku.pngkulinerku.png

More Reading

Post navigation

Leave a Comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Bolu kukus Keju

Pukis menul

Bakso Goreng

Nasi Mandhi (Rice Cooker) + Ayam Bumbu Mandhi (Air Fryer)