Sop Ayam dengan Brokoli dan teman²

https://kulinerku.com/images/c2.php?q=9b269e3b042ba44e.jpg

Porsi: 3-4 orang
Waktu: 30 menit

Bahan-bahan:

  • ayam (sayap-dada), potong berapa bagian – 1/4 ekor
  • bawang putih – 2 siung
  • jahe, keprok – 1 ruas
  • wortel, potong model bunga – 1 batang
  • kentang sedang, belah 8 – 2 buah
  • Buncis, potong 3-4 cm – 50 gr
  • tahu putih besar masing² belah 4 bagian – 2
  • Brokoli, potong ranting sesuai bentuk pohonya – 100 gr
  • kapulaga – 1 butir
  • kayu manis – 3 cm
  • irisan halus daun bawang – 4 sdm
  • garam-merica – Secukupnya
  • air – 500 ml

Cara membuat:

  1. Masak ayam dengan bawang dan jahe, dan bumbu sop (kapulaga, kayu manis) dengan air 500 ml
    kulinerku.png
  2. Tambahkan sayuran dari yang tertebal dan lama matang, sampai sayuran yang mudah masak seperti Brokoli, masak sampai matang. Pada sop ini saya juga tambahin berapa potong tahu. Beri garam-merica sesuai selera.
    Sajikan hangat
    kulinerku.png

More Reading

Post navigation

Leave a Comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Putih Telur Saus Hoisin

Sop sayur

Tumis Caisim Tauge

Sup Jagung Bakso