Sop Daging Wortel

https://kulinerku.com/images/c2.php?q=59b1dbb3a5932b23.jpg

Porsi: 4 porsi
Waktu: 90 menit

Bahan-bahan:

  • daging sapi – 500 gr
  • wortel, potong kotak – 1 buah
  • bawang bombay, iris – 1 buah
  • bawang putih, geprek – 7 siung
  • jahe – 3 iris
  • tomat, potong menjadi 4 bagian – 2 buah
  • Air – secukupnya
  • Garam dan gula pasir – secukupnya
  • Penyedap rasa – secukupnya
  • Minyak untuk menumis
  • Saus:
  • kecap manis – 2 sdm
  • kecap asin – 2 sdm
  • saus tomat – 5 sdm
  • cabe bubuk – 1 sdt

Cara membuat:

  1. Rebus daging sapi, potong kotak-kotak
    kulinerku.png
  2. Panaskan minyak, tumis bawang putih dan jahe hingga harum. Masukkan bawang bombay, masak sampai layu. Tambahkan tomat. Aduk rata
    kulinerku.pngkulinerku.pngkulinerku.png
  3. Masukkan daging yang sudah direbus. Kemudian tambahkan wortel, aduk rata dan tambahkan air secukupnya
    kulinerku.pngkulinerku.pngkulinerku.png
  4. Tambahkan bahan saus, aduk sampai rata, tambahkan garam, gula pasir dan penyedap rasa. Aduk kembali dan didihkan
    kulinerku.pngkulinerku.png
  5. Pindahkan ke panci, lalu rebus kurang lebih 45 menit/ sampai matang. Aduk sesekali agar tidak gosong. Koreksi rasa.
    kulinerku.png
  6. Sop daging wortel siap disajikan
    kulinerku.pngkulinerku.png

More Reading

Post navigation

Leave a Comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Roti sobek coklat keju

Pindang Bali

Sup ikan telur

Sop baso